Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

√Aplikasi Pembuat Quotes ~ Info Lecak

Aplikasi Pembuat Quotes - Mungkin saja ada banyak orang yang sedang mencari info mengenai "Aplikasi Pembuat Quotes." Dan Anda adalah salah satunya? Sepertinya Anda sudah berada ditempat yang tepat, karena situs infolecak. blogspot.com memang akan mengupasnya secara lengkap. Untuk itu kami ucapkan selamat datang, semoga sobat pembaca semuanya selalu sehat dan banyak rejeki. Amiin.

Seperti yang tertulis pada judul, kali ini Info Lecak akan berbagi informasi tentang Aplikasi Pembuat Quotes?. Kami sudah menyusunnya dengan bahasa yang sederhana dengan harapan akan dapat dengan mudah dimengerti. Nah, apakah Sobat sudah siap untuk menyimaknya? Oke tanpa berpanjang kata lagi, yuk langsung saja ke pembahasannya.

Penjelasan Lengkap Aplikasi Pembuat Quotes

Quotes merupakan suatu kalimat yang berisikan ide, pendapat, atau gagasan seseorang. Nah, bagi Anda yang tertarik membuat kalimat atau ucapan yang dianggap inspiratif, tentu Anda membutuhkan aplikasi pembuat quotes.

Pasalnya, dengan bantuan aplikasi, quotes yang Anda buat akan terlihat lebih menarik dibanding hanya bertuliskan kalimat semata.

Untuk itu, lihat daftar aplikasi pembuat quotes terbaik versi Berakal seperti di bawah ini.

5 Aplikasi untuk Membuat Quotes Sendiri

1. Quotes Creator

aplikasi quote creator

Pertama, hadir aplikasi bernama Quotes Creator. Saat menggunakan aplikasi ini, Anda dapat membuat kutipan inspiratif dengan tambahan desain keren dan modern.

Aplikasi ini juga menawarkan banyak sekali gambar yang dapat Anda sesuaikan dengan kutipan yang Anda buat.

Selain itu, Quotes Creator juga menyajikan lebih dari 100 jenis font yang dapat digunakan secara gratis. Ditambah, Anda dapat memasukkan watermark supaya quote yang Anda buat tidak dicuri orang lain.

Quotes Creator - Quote Maker (Free, Google Play) →

2. Phonto

download aplikasi quotes

Selanjutnya, terdapat aplikasi Phonto yang dapat membantu Anda dalam membuat quotes. Aplikasi ini menyajikan lebih dari 200 jenis font yang dapat digunakan secara cuma-cuma alias gratis.

Apabila kurang puas dengan font yang disediakan, Anda juga dapat menambahkan font ke dalam aplikasi besutan Youthhr tersebut. Namun, font yang Anda masukkan harus berformat ttf atau otf.

Tidak sebatas itu, Anda juga dapat menyesuaikan warna, ukuran, teks, menambahkan stroke, dan lain sebagainya.

Sebagai tambahan, bagi Anda pengguna iPhone, download aplikasi Phonto di sini.

Phonto - Text on Photos (Free, Google Play) →

3. Picture Quotes

aplikasi quotes instagram

Aplikasi pembuat quotes berikutnya yaitu Picture Quotes. Hebatnya dari aplikasi ini yaitu Anda dapat memasukkan foto dari galeri ke aplikasi sebagai latar belakang quotes.

Nah, apabila Anda tidak memiliki gambar yang akan dijadikan sebagai latar belakang, jangan dulu panik. Pasalnya, aplikasi ini juga menyajikan beragam foto yang dapat Anda gunakan sebagai latar belakang.

Selain itu, aplikasi ini juga memungkinkan Anda untuk mengedit teks, mengubah jenis font, menambahkan warna, dan lain sebagainya.

Picture Quotes (Free, Google Play) →

4. Fontmania

aplikasi pembuat quotes video

Bagi Anda yang aktif bermain Instagram, tidak ada salahnya untuk mencoba Fontmania. Nantinya, setelah Anda membuat quotes, Anda dapat membagikannya melalui Instagram.

Karena pada Instagram sendiri terdapat tagar sendiri, yaitu #fontmania.

Untuk mengurangi rasa penasaran dari aplikasi tersebut, Anda dapat melihat tagar #fontmania untuk menemukan beberapa contoh quotes menarik.

Text on Photo - Fontmania (Free+, Google Play) →

5. YourQuote

aplikasi pembuat quotes di iphone

Jika Anda sedang mencari aplikasi pembuat quotes yang terbebas dari iklan, YourQuote adalah jawabannya. Dengan begini, Anda tidak akan terganggu dari adanya iklan saat sedang membuat quotes.

Selain itu, aplikasi ini juga tidak sebatas digunakan untuk membuat kata dalam format gambar. Akan tetapi, Anda juga dapat membuat format lain seperti audio, video, dan lainnya.

Satu hal lagi, YourQuote juga memiliki suatu komunitas untuk membuat kutipan inspiratif. Menarik bukan?

YourQuote — Writing App (Free, Google Play) →

Cara Membuat Quotes melalui Fontmania

Setelah membahas beberapa aplikasinya, berikut Berakal akan mencontohkan cara membuat quotes melalui salah satu aplikasi seperti di atas.

Ya, di sini Berakal akan menggunakan Fontmania sebagai media dalam membuat quotes. Adapun caranya yaitu:

  1. Kami asumsikan Anda telah memiliki aplikasi bernama Fontmania.
  2. Selanjutnya, buka aplikasi dan pilih menu Quotes on Background. Quotes on Background
  3. Kemudian, cari foto yang ingin Anda jadikan background.
  4. Apabila sudah, maka akan muncul 3 pilihan menu, yaitu Photo Editor, Text, dan Artworks. gambar quotes
  5. Sebagai contoh, berikut quotes sederhana yang telah Berakal buat. hasil quotes
  6. Jika dirasa cukup, silahkan simpan dengan menekan icon save seperti gambar di atas.

Penjelasan:

  • Photo Editor: Mengedit background yang Anda gunakan.
  • Text: Mengedit quotes yang Anda buat.
  • Artworks: Berisi icon atau tulisan yang sesuai dengan kategori.

Bermainlah dengan kreatifitas Anda dan buatlah quotes tersebut semenarik mungkin.

Dengan bantuan aplikasi pembuat quotes, quotes yang Anda buat akan terlihat lebih hidup dibandingkan hanya menggunakan kata-kata.

The post Aplikasi Pembuat Quotes appeared first on Berakal.

Demikian tadi ulasan Aplikasi Pembuat Quotes. Semoga saja apa yang kami sampaikan diatas bisa menjawab pertanyan sobat mengenai Aplikasi Pembuat Quotes. Terima kasih sudah mampir ke situs infolecak. blogspot .com dan membaca uraian diatas hingga selesai. Sampai ketemu di postingan berikutnya dan ingat untuk selalu bahagia.

Post a Comment for "√Aplikasi Pembuat Quotes ~ Info Lecak"